Dan apabila kamu ditimpa bahaya di lautan, niscaya hilanglah siapa yang kamu seru, kecuali Dia, maka tatkala Dia menyelamatkan kamu ke daratan, kamu berpaling. Dan manusia itu adalah selalu tidak berterima kasih. (QS. AL ISRA:67)
Dengan membaca buku ini kami yakin iman dan taqwa kita akan makin mantap, bahwasanya ‘hanya Allah SWT yang patut disembah dan Muhammad adalah rasul Allah.’
0 komentar:
Posting Komentar